Bad Boys: Ride or Die, Menghanguskan Polisi Korup

2 min read | May 27, 2024


Melinda Jung Profile Melinda Jung
Blog Image

Sony Pictures merilis trailer baru untuk Bad Boys: Ride or Die, yang akan tayang di bioskop pada 7 Juli 2024. Film ini juga bakal diputar dalam format premium seperti IMAX, 4DX, dan Dolby selain layar standar.

Penulis Bad Boys for Life, Chris Bremmer kembali dipercaya buat menggarap naskah film Boys: Ride or Die. Sementara Adil El Arbi dan Bilall Fallah jadi sutradaranya.

Buktinya, seperti yang diharapkan para penggemar Bad Boys, lagi-lagi memamerkan banyak aksi meledak-ledak yang melibatkan dua bintangnya, Will Smith dan Martin Lawrence.

Kedua bintang itu juga kayaknya punya energi yang gak ada habisnya. Akankah Bad Boys: Ride or Die jadi film Bad Boys terakhir?

Belum ada kabar resmi tentang apakah Bad Boys: Ride or Die bakal jadi waralaba terakhir dalam perjalanan Mike dan Marcus. Kedua aktor juga menyatakan minat buat melanjutkan cerita di luar film ini.

Bad Boys for Life yang rilis 2020, diterima baik oleh penggemar. Skor hampir sempurna sebesar 96% dari situs agregat Rotten Tomatoes. Kesuksesan box office juga luar biasa, karena film ini meraup lebih dari USD 426 juta.

[Gambas:Youtube]

Trailer terakhir Bad Boys: Ride or Die mengisahkan dua karakter protagonis yang hidup dalam pelarian, setelah mendiang kapten mereka, Conrad Howard dituduh korup.

Namun, pesan video dari Howard menunjukkan bahwa korupsi yang sebenarnya justru terjadi lebih gila di dalam Departemen Kepolisian Miami. Bahkan yang lebih mengerikan adalah kabar Conrad mati dibunuh seseorang di kepolisian.

Simak Video "Melihat Keranjang Sultan di Sukabumi yang Disorot oleh Will Smith"
[Gambas:Video 20detik]
(ass/ass)

About the Author

Name: Melinda Jung

About: Film reviewer and author with a passion for exploring the cinematic world. Melinda has written extensively on various film genres, providing insightful critiques and analyses. Her work aims to enrich the audience's understanding and appreciation of cinema.

More Posts

Introduction to Film Production

Introduction to Film Production

Produksi film adalah proses kreatif yang melibatkan berbagai tahapan untuk menghasilkan karya audiovisual yang menarik. Dalam dunia sinematik, produksi film...

Read more
Pre-Production: Planning Your Film

Pre-Production: Planning Your Film

Pre-production dalam dunia film merujuk pada tahap persiapan sebelum proses pengambilan gambar dimulai. Ini adalah periode kunci di mana segala...

Read more
The Role of the Director in Film Production

The Role of the Director in Film Production

Sutradara adalah salah satu elemen paling krusial dalam produksi film. Mereka memiliki tanggung jawab besar dalam mengarahkan proses kreatif dari...

Read more
Cinematography: Capturing the Visuals

Cinematography: Capturing the Visuals

Sinematografi adalah seni dan ilmu dari membuat gambar bergerak yang ditangkap oleh kamera. Ini melibatkan sejumlah teknik dan prinsip yang...

Read more